SYSTEMATIC LITERETURE REVIEW: ANALISA KADAR PARACETAMOL PADA URIN DENGAN METODE KROMATOGRAFI GAS-SPEKTROFOTOMETRI (GC-MS)

Dublin Core

Title

SYSTEMATIC LITERETURE REVIEW: ANALISA KADAR PARACETAMOL PADA URIN DENGAN METODE KROMATOGRAFI GAS-SPEKTROFOTOMETRI (GC-MS)

Creator

VERA YUSNITA SANDI

Description

Parasetamol (asetaminofen) adalah obat analgesik (penahan rasa sakit atau nyeri) dan anti-piretik (penurun panas atau demam) yang aman, efektif, dapat ditoleransi dengan baik, dan murah dengan efek samping. Tujuan dari penelitian ini adalah bagaimana gambaran hasil pengukuran ph urin dan hasil analisa paracetamol pada urin dengan metode kromatografi gas-spektrofotometri massa (GC-MS). Mekanisme toksisitas parasetamol terjadi akibat konversi obat tersebut menjadi metabolit reaktif, yaitu N-acetyl-pbenzoquinoneimine (NAPQI) oleh enzim sitokrom P450. Desain penelitian yang digunakan penelitian ini adalah systemic literature reviewatau SLR. Teknik Sampling dalam penelitian ini menggunakan teknik totalsampling. Hasil pengukuran ph urin dengan menggunakan ph indicator-strip dan semua sampel urin dari pengambilan urin 1-6 didapatkan jumlah hasil 4-6 ph.Sedangkan hasil analisa paracetamol pada sampel urin sukarelawan dari pengambilan urin 1-6 didapatkan hasil urin pengambilan ke I,II dan III yang diberi kode ABC menunjukkan hasil positif paracetamol, sedangkan hasil urin pengambilan ke IV,V dan VI yang diberi kode ABC menunjukkan hasil negatif (tidak mengandung paracetamol).

Kata kunci :Paracetamol, urin, kromatografi gas-spektrofotometri massa (GC-MS)

Date

2020

Skripsi - KTI Item Type Metadata

NIM

30117070

Program Studi

D3 Teknologi Laboratorium Medis

Kode Item

TL3/20/078

Collection

Citation

VERA YUSNITA SANDI, “SYSTEMATIC LITERETURE REVIEW: ANALISA KADAR PARACETAMOL PADA URIN DENGAN METODE KROMATOGRAFI GAS-SPEKTROFOTOMETRI (GC-MS),” Institut Ilmu Kesehatan BW Kediri, accessed May 18, 2024, https://oasis.iik.ac.id:9443/repo/items/show/8969.