KARAKTERISASI PARAMETER SPESIFIK DAN NONSPESIFIK EKSTRAK ETANOL DAUN TERATAI (Nelumbium nelumbo D.)

Dublin Core

Title

KARAKTERISASI PARAMETER SPESIFIK DAN NONSPESIFIK EKSTRAK ETANOL DAUN TERATAI (Nelumbium nelumbo D.)

Creator

KIKIK ANDRIAN

Description

Teratai memiliki sekitar 200 spesies dan beberapa diantaranya telah dibudidayakan. Teratai dapat mengobati penyakit jantung, muntah darah dan disentri yang terdapat dalam bijinya, akarnya juga dapat digunakan sebagai obat mimisan. Ekstraksi menggunakan metode sokletasi dengan pelarut etanol 96%. Penelitian ini bertujuan untuk menetapkan beberapa parameter spesifik dan parameter non spesifik ekstrak etanol tanaman teratai (Nelumbium nelumbo D.) sebagai cara standarisasi penggunaan obat alami agar sesuai dengan syarat mutu yang telah ditetapkan. Hasil standardisasi untuk parameter spesifik menunjukkan organoleptik ekstrak (kental, hijau kehitaman, rasa pahit dan berbau aromatis), dengan kandungan senyawa larut dalam air 67,097%, larut dalam etanol 74,265%. Hasil untuk parameter non spesifik menunjukkan kadar abu total 5,129% , kadar abu tidak larut asam 0,245% ,susut pengeringan 0,205% dan bobot jenis 1,003 g/mL. Kandungan kimia yang terkandung dalam tanaman ini adalah tanin, dan flavonoid.
Kata kunci : Daun teratai (Nelumbium nelumbo D.), karakterisasi, spesifik, non spesifik

Date

2018

Skripsi - KTI Item Type Metadata

NIM

30215009

Program Studi

D3 Analis Farmasi & Makanan

Kode Item

AM3/18/004

Collection

Citation

KIKIK ANDRIAN, “KARAKTERISASI PARAMETER SPESIFIK DAN NONSPESIFIK EKSTRAK ETANOL DAUN TERATAI (Nelumbium nelumbo D.),” Institut Ilmu Kesehatan BW Kediri, accessed May 17, 2024, https://oasis.iik.ac.id:9443/repo/items/show/5089.