Laporan Bulanan Data Kesakitan (LB1) merupakan laporan bulanan data kesakitan yang berisi distribusi kasus penyakit menurut kelompok umur serta kasus baru ataupun kasus lama. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui bagaimana pembuatan alur dan…
Seiring dengan perkembangan teknologi informasi, masyarakat mendapat kemudahan dalam mengakses informasi, termasuk informasi mengenai kesehatan. Di samping itu adanya kemudahan dalam memperoleh obat tanpa resep yang banyak dijual di pasaran akan…
Batuk merupakan mekanisme dalam tubuh untuk mengeluarkan benda asing yang berada dalam saluran pernapasan serta merupakan gejala suatu penyakit. Jenis obat batuk yang beredar di pasaran banyak jenisnya sehingga memungkinkan masyarakat untuk melakukan…
Gastritis adalah gangguan atau peradangan dinding lambung yang disebabkan peningkatan produksi asam lambung. Gastritis atau lebih lazim disebut penyakit maag, merupakan penyakit yang sangat mengganggu aktifitas dan bila tidak ditangani dengan baik…
Alergi merupakan salah satu jenis penyakit yang banyak dijumpai di masyarakat. Umumnya masyarakat menganggap bahwa penyakit alergi hanya terbatas pada gatal-gatal di kulit. Alergi sebenarnya dapat terjadi pada semua bagian tubuh, tergantung pada…