Browse Items (34 total)

  • Collection: Kesehatan Masyarakat

Correlation Between Direct Contact Status with Diphteria in Blitar

ana_2614-350X_v8n2.pdf
Diphtheria is a contagion deadly disease which case increases year-by-year. Objective: To know the correlation of direct contact with diphteria patient towards diphteria in Blitar in 2016. This research method uses Observational-analytic study by…

CORRELATION BETWEEN SMOKE-FREE AREAS AND SMOKING BEHAVIOR IN INDONESIA

Korelasi antara Penerapan Kawasan Tanpa Rokok dan Perilaku Merokok di Indonesia

fahmi_2541-092X_v8n2.pdf
Background: Low public awareness of the impact of smoking makes the implementation of smoke-free areas (KTR) difficult. Smoke-free areas aim to protect the public from the direct and indirect effects of smoking. Purpose: This study aimed to analyze…

Evaluasi Sistem Informasi Pendaftaran Pasien Rawat Jalan Di Rumah Sakit X Kota Kediri

Reny Nugraheni.pdf
Hospital information system is an arrangement with data collection, data processing, presentation of information, analysis and inferences of information, is plays a role in supporting quality control, productivity assessment, and program evaluation.…

Evaluation Of Leprosy Management Program Implementation In Karang Penang Health Center, Sampang District, Madura

Reny_2614-350X_v9n2.pdf
Leprosy is an infectious disease that causes very complex problems. The prevalence of leprosy in Karang Penang Health Center, Sampang District in the last 3 years has fluctuated by 35 cases in 2015, 23 cases in 2016, and 55 cases in 2017. This study…

GAMBARAN WAKTU TUNGGU PASIEN DAN MUTU PELAYANAN RAWAT JALAN DI POLI UMUM UPTD PUSKESMAS PESANTREN 1 KOTA KEDIRI TAHUN 2017

Reny_2442-6555_v5n2.pdf
Artikel : Latar Belakang : Waktu tunggu adalah waktu yang digunakan pasien untuk mendapatkan pelayanan kesehatan mulai tempat pendaftaran sampai masuk ke ruang pemeriksaan dokter. Waktu tunggu merupakan hal yang sensitif, dalam arti waktu tunggu…

Hubungan Personal Higiene dengan Kejadian Infeksi Cacing Soil Transmitted Helminth pada Petani di Desa Besuk Kecamatan Gurah Kabupaten Kediri Tahun 2018

reny_2614-350X_v7n2.pdf
Latar Belakang : Infeksi kecacingan yang disebabkan oleh Soil Transmitted Helminth (STH) merupakan masalah kesehatan masyarakat Indonesia. Dalam melakukan pekerjaannya petani di Desa Besuk Kecamatan Gurah ada yang tidak memakai alas kaki dan dalam…

IDENTIFIKASI JENIS PESTISIDA DAN PENGGUNAAN APD PADA PETANI PENYEMPROT DI KECAMATAN NGANTRU KABUPATEN TULUNGAGUNG

Endah_2442-6555_v3n1.pdf
Latar belakang: Penggunaan pestisida kimia tidak dapat lepas dari bidang pertanian. Salah satu upaya untuk mengurangi risiko keracunan pestisida pada petani adalah dengan menggunakan APD. Tujuan: Mengidentifikasi jenis pestisida dan APD yang…

KELENGKAPAN PENCATATAN BERAT BADAN ANAK PADA BUKU KIA ANTARA PESERTA PKH DAN BUKAN PESERTA PKH

krisnita_2598-4004_v5n1.pdf
Program Keluarga Harapan merupakan program yang memberikan bantuan uang tunai kepada rumah tangga sangat miskin, dengan tujuan yaitu meningkatkan status kesehatan anak dibawah 6 tahun. Tujuan penelitian ini untuk melihat apakah ada perbedaan…

Knowledge Level Analysis of Community stigma on ODP, PDP and COVID 19 Patients Through Attitude in Kediri District

Wahyu_2614-350X_v9n2.pdf
Covid 19 is a virus that spreads rapidly through droplets of COVID 19 patients. Prevention of physical distancing is apparently not optimal enough in several countries including Indonesia. As proof, the number of Covid 19 patients continues to…

Meta Analysis of the Relationship of Obesity with Type 2 Diabetes Mellitus in Indonesia

jurnal STRADA akhmadi - AKHMADI ABBAS.pdf
Diabetes mellitus is a world public health problem. This study aims to determine the relationship between obesity and the incidence of type 2 diabetes mellitus in Indonesia. A systematic review and meta-analysis were carried out on case control…

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN DAN PENINGKATAN NILA GUNA SAMPAH DI KELURAHAN NGLETIH KECAMATAN PESANTREN KOTA KEDIRI

Ekawati_2502-2784_v5n2.pdf
Sampah yang dihasilkan perlu dikelola dengan tepat untuk menghindari dampak negatif dari sampah. Masyarakat kelurahan Ngletih umumnya melakukan pengelolaan sampah dengan cara tradisonal dan sederhana yaitu dengan cara dikumpulkan kemudian dibakar.…

Pengaruh Karakteristik Ibu dan Kinerja Kader Posyandu Terhadap Partisipasi Ibu Dalam Penimbangan Balita di Posyandu Desa Kedak Kecamatan Semen Kabupaten Kediri

reny_2615-6644_v3n1.pdf
Banyak program kesehatan yang diadakan pemerintah untuk meningkatkan kesehatan masyarakat, salah satu upaya efektif adalah pemberdayaan masyarakat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pengetahuan ibu, pekerjaan ibu, dan…

PENGETAHUAN DAN PERSEPSI PESERTA PROLANIS DALAM MENJALANI PENGOBATAN DI PUSKESMAS

vivien_2528-3006_v2n1.pdf
PROLANIS wasa system of health services and proactive approach that can be implemented in an integrated manner involving participants, health facilities,and BPJS. Presence of PROLANISTS wouldencourage participants with chronic illness…

Penggunaan SMS sebagai metode CRM dalam menanggapi keluhan pasien di Puskesmas Kowilut Kota Kediri

Gerardin_2614-8412_v34n5.pdf
Customer Relationship Management System merupakan suatu cara untuk menjaga hubungan yang baik antara penyedia layanan kesehatan dengan pasien, yang bertujuan untuk meningkatkan kepuasan pasien, menjalin komunikasi yang efektif, dan dapat meningkatkan…