Browse Items (46 total)

  • Collection: Farmasi

Analisis Kadar Vitamin C Pada Daging Buah Kelengkeng (Dimocarpus longan L) Segar dan Daging Buah Kelengkeng Kaleng Dengan Metode Spektrofotometri UV-Vis

Analisis Kadar Vitamin C Pada Daging Buah Kelengkeng.pdf
Vitamin C dapat dengan mudah larut dalam air pada saat mengalami proses pengirisan, pencucian, dan perebusan bahan. Proses ini akan menyebabkan penurunan kadar vitamin C. Kandungan vitamin C dalam buah dan makanan akan rusak karena proses oksidasi…

Analisa Biaya Penggunaan Seftriakson dan Siprofloksasin Pasien Infeksi Saluran Kemih di Rumah Sakit X Kabupaten Jombang Tahun 2017

5_6107276936080261823.pdf
Jumlah penderita Infeksi Saluran Kemih (ISK) mencapai 90-100 kasus per 100.000 penduduk per tahun. Dalam penanganannya berbagai macam antibiotik digunakan sebagai terapi pengobatan termasuk siprofloksasin. Saat ini siprofloksasin merupakan antibiotik…

EVALUASI WAKTU PEMBERIAN AMLODIPIN TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS X KOTA KEDIRI

jurnal_pak_wika.pdf
Tekanan darah manusia berjalan mengikuti ritme sirkadian, yaitu tekanan darah turun pada saat tidur dan meningkat pada pagi hari hal ini terjadi pada sebagian besar individu. Berbagai macam parameter kardiovaskular, termasuk detak jantung, tekanan…

PERENCANAAN OBAT DI PUSKESMAS CAMPUREJO DAN PUSKESMAS KOTA WILAYAH SELATAN TAHUN 2015 DAN 2016 KOTA KEDIRI

jurnal_penelitian (1).pdf
Latar belakang: Pusat Kesehatan Masyarakat harus menyelenggarakan upaya kesehatan perorangan dan upaya kesehatan masyarakat yang ditunjang oleh pelayanan kefarmasian yang bermutu. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perencanaan obat di…

PENETAPAN KADAR FLAVONOID DAN FENOL DARI DAUN SRIKAYA (Annona squamosal L) SERTA AKTIVITAS SEBAGAI ANTIOKSIDAN

416-1176-1-PB.pdf
Asap rokok dan asap kendaraan bermotor dapat menyebabkan pencemaran udara. Apabila berlangsung dalam waktu lama akan menyebabkan penyakit degenerative. Kerusakan akibat radikal bebas dalam tubuh dapat diatasi oleh antioksidan. Daun srikaya…

PEMANFATAN LIMBAH RAMBUT JAGUNG BAKAR (Zea Mays L. sacharata) SEBAGAI KRIM ANTIOKSIDAN DAN TABIR SURYA

sony_2502-9444_v12n1.pdf
Continuous sun exposure to the skin will cause skin damage due to the oxidative effects of free radicals. Phenolic compounds in the form of antioxidants can act as sunscreens to prevent adverse effects due to UV radiation. Positive corn silk contains…

Pelatihan Pembuatan Jamu Mix dan Jahe Wangi Pada Kelompok Ibu Rumah Tangga Di Desa Badal Pandean

Munifatul_2599-0764_v3n2.pdf
Abstract : The housewife group in Pandal Badal Village, Kediri Regency has used the house yard as a place to plant TOGA. On the other hand, the planted TOGA has not been used as an economic product, so training in the use of TOGA as an economical…

Aktivitas Antibakteri Herba Daun Gatal (Laportea interupta L. Chew) terhadap Staphylococcus aureus dan Escerichia coli

Krisna_2622-3600_v2n1.pdf
Abstrak : Krisis resistensi antibiotic terjadi karena penggunaan antibiotic yang tidak tepat dan berlebihan (Ventola, 2015). Semakin meningkatnya angka resistensi antibiotik menjadi alasan untuk mengembangkan senyawa anti bakteri baru dari alam.…

UJI AKTIVITAS ANTIANEMIA EKSTRAK ETANOL DAN PERASAN RIMPANG KUNYIT (Curcuma Longa Linn.) DITINJAU DARI PENINGKATAN KADAR HAEMOGLOBIN DAN ERITROSIT PADA TIKUS GALUR WISTAR DENGAN PENGINDUKASI NaNO2 SECARA IN VIVO

Prihardini_2442-6555_v6n2.pdf
Latar belakang : Ekstrak etanol dan perasan rimpang kunyit mengandung senyawa polar yang berkhasiat sebagai anti anemia yang diteliti untuk meningkatkan kadar hemoglobin dan eritrosit. Tujuan: uji aktivitas antianemia ekstrak etanol dan perasan…

FORMULASI DEODORAN ROLL ON EKSTRAK DAUN WARU (Hibiscus tiliaceus L.) PADA KONSENTRASI 3%; 5%; 8% DAN UJI AKTIVITAS TERHADAP BAKTERI Staphylococcus aureus

munifatul-prm-eko_2599–2155_v3n2.pdf
Salah satu penyebab terjadinya bau badan terutama pada ketiak adalah bakteri Staphylococcus aureus. Daun waru (Hibiscus tiliaceus L.) diketahui mengandung senyawa flavonoid yang mempunyai mekanisme kerja sebagai antibakteri. Penelitian ini bertujuan…

FORMULASI ORALLY DISINTEGRATING TABLET SALBUTAMOL SULFAT MENGGUNAKAN PENGISI F-MELT, PEMANIS XYLITOL DAN SUPERDISINTEGRANT SISTEM EFFERVESCENT

sony_2442-6555_v6n1.pdf
Latar belakang: ODT merupakan sediaan yang didesain segera hancur pada saat kontak dengan air liur. Salbutamol sulfat merupakan bronkodilator dalam pengobatan asma, yang bekerja selektif terhadap reseptor β2 adrenergik. Formulasi ODT dapat…

Formulasi Dan Uji Aktivitas Anti Bakteri Masker Gel Peel-Off Ekstrak Daun Pacar Air (Impatiens balsamina linn.) Dengan Kombinasi Basis PVA dan HPMC

Sony-munifatul_2622-3600_v1n2.pdf
Pacar air (Impatiens balsamina Linn.) mengandung senyawa kumarin, kuinon, flavonoid, steroid, triterpenoid, fenolik dan saponin, yang mempunyai aktivitas anti bakteri Staphylococus Aureus. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh…

Uji Aktivitas Analgetika Fraksi-Fraksi Ekstrak Etanol Daun Gandarusa (Justicia gendarussaBurm. f) dengan Metode Tail Flick

Rosa_2302-4291_v15n1.pdf
Gandarusa (Justicia gendarussa Burm. f) adalah tanaman potensial sebagai analgetik dengan kandungan senyawa steroid, terpenoid dan alkaloid. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui aktivitas analgetik ekstrak etanol dan fraksi-fraksi gandarusa…

Formulasi Dan Uji Aktivitas Antibakteri Sabun Cair
Dari Ekstrak Daun Kersen (Muntingia Calabura L)
Terhadap Bakteri Staphylococcus Aureus

Munifatul_2622-3600_v2n1.pdf
Sabun cair adalah sediaan pembersih kulit berbentuk cair yang dibuat dari bahan dasar sabun dengan penambahan bahan lain yang diijinkan dan digunakan untuk mandi tanpa menimbulkan iritasi pada kulit yang dapat disebabkan oleh bakteri. Daun kersen…

Pengaruh Tingkat Kualitas Pelayanan BPJS dan Karakteristik Pasien Terhadap Kepuasan Pasien di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama

yogi_2443-2946_v8n1.pdf
Pelayanan kesehatan di era JKN diselenggarakan oleh semua Fasilitas Kesehatan yang bekerjasama dengan BPJS. Kepuasan pasien merupakan indikator penentu berhasil atau tidak suatu program. Kepuasan adalah perasaan senang seseorang yang berasal dari…

ANALISIS EFEKTIFITAS BIAYA TERAPI KOMBINASI ANTIHIPERTENSI PASIEN HIPERTENSI DENGAN PENYERTA DIABETES MELLITUS TIPE-2 DI RSU AMINAH BLITAR

yogi_2442-6555_v5n1.pdf
Penelitian ini merupakan jenis penelitian non-eksperimental yang dilakukan dengan menganalisis data secara deskriptif. Data yang digunakan untuk analisis efektivitas biaya adalah data rekam medik dan biaya medik langsung yang diambil secara…

POLA PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI PADA PASIEN HIPERTENSI RAWAT INAP DI RSUD MARDI WALUYO BLITAR BULAN JULI-DESEMBER TAHUN 2016

Umul_2442-6555_v5n1.pdf
Latar belakang:Hipertensi adalah suatu kondisi dimana pembuluh darah mengalami peningkatan tekanan. Hipertensi masih menjadi salah satu penyakit yang prevalensinya mengalami peningkatan. Tujuan:Penelitian ini bertujuan…

ANALISIS PERENCANAAN OBAT DENGAN MENGGUNAKAN METODE KONSUMSI DI INSTALASI FARMASI DINAS KESEHATAN KOTA KEDIRI TAHUN 2017

Djembor_2442-6555_v5n1.pdf
Latar belakang:Obat memegang peran yangpenting untuk meningkatkan derajat kesehatan. Pengelolaan obat kabupaten atau kota merupakan tanggung jawab penuh dari pemerintah kabupaten atau kota.Tujuan:Untuk mengetahui perencanaan kebutuhan…