Browse Items (53 total)

  • Collection: KM1 2024

EFEKTIVITAS POSTER BUDAYA 5R TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP PEKERJA DI PT PELITA ADHIDAYA SERVINDO MADIUN TAHUN 2024

Latar Belakang: Budaya kerja di perusahaan perlu diciptakan dan dibutuhkan dalam upaya menghadapi tantangan di dunia pelayanan jasa. Budaya kerja ini diciptakan untuk merubah sebuah kondisi lingkungan kerja yang menarik dan menyenangkan, sehingga…

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENURUNAN STUNTING DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PLANDAAN KABUPATEN JOMBANG

Prevalensi Kejadian Stunting di Indonesia menurut survei SSGI tahun 2022 masih tinggi yakni 21,6%. Provinsi Jawa Timur 19,2%. Sedangkan dalam RPJMN Indonoesia angka stunting harus

HUBUNGAN ANTARA PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF, FREKUENSI, PORSI, DAN KERAGAMAN PANGAN DENGAN KEJADIAN STUNTING USIA 6-24 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BENDO

Pendahuluan: Stunting adalah pendek atau sangat pendek berdasarkan panjang/tinggi badan menurut usia yang kurang dari -2 standar deviasi (SD) pada kurva pertumbuhan yang terjadi dikarenakan asupan nutrisi yang tidak adekuat dan atau infeksi…

ANALISIS RISIKO KECELAKAAN KERJA DENGAN METODE JOB SAFETY ANALYSIS (JSA) PADA PROSES PEMBUATAN GIGI TIRUAN LEPASAN (Studi Kualitatif Di Barokah Dental Laboratory Kediri)

Selama satu tahun kebelakang, terjadi beberapa gangguan kesehatan akibat kerja dan kecelakaan kerja di Barokah Dental Laboratory, seperti reaksi alergi pada tangan, batuk akibat debu akrilik, dan luka gores dari alat yang tajam. Hal ini menunjukkan…

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP SANTRI TERHADAP PERILAKU KEBERSIHAN PERORANGAN DI PONDOK PESANTREN AS-SHIDIQ DESA MANYARAN KABUPATEN KEDIRI

Latar Belakang: Salah satu indikator PHBS pada pesantren yang masih rendah yaitu kebersihan perorangan pada santri. Kebersihan perorangan merupakan suatu tindakan dalam menjaga kebersihan dan kesehatan individu untuk mencapai kesejahterahan fisik dan…

IDENTIFIKASI KEBERADAAN TELUR CACING SOIL TRANSMITTED HELMINTH (STH) PADA PEKERJA PEMBUAT BATU BATA DI DESA TIUDAN KABUPATEN TULUNGAGUNG

Pendahuluan : Infeksi cacing STH merupakan infeksi yang paling umum di seluruh dunia dengan perkiraan 1,5 miliar orang terinfeksi atau 24% dari populasi dunia. Infeksi cacing STH pada pekerja, akan berdampak pada penurunan produktifitas pekerja,…

IDENTIFIKASI RISIKO BAHAYA K3 PADA PETUGAS CLEANING SERVICE PADA PROSES MEMBERSIHKAN TOILET DI RUMAH SAKIT GIGI DAN MULUT INSTITUT ILMU KESEHATAN BHAKTI WIYATA KEDIRI

Petugas cleaning service di Rumah Sakit Gigi dan Mulut Institut Ilmu Kesehatan Bhakti Wiyata Kediri mengeluhkan iritasi kulit kaki dan kejadian near miss hampir terpeleset. Fokus penelitian ini adalah identifikasi risiko bahaya K3 dalam proses…

HUBUNGAN SIKAP KERJA BERDIRI DENGAN KELUHAN MUSKULOSKELETAL PADA PEKERJA DI BAGIAN PENGELEMAN TRIPLEK DI UD. BERKAH MANDIRI KABUPATEN LUMAJANG

Latar belakang: UD. Berkah Mandiri merupakan Perusahaan pembuatan triplek setengah jadi yang terletak di Kabupaten Lumajang. Pada Bagian Pengeleman triplek aktivitas dilakukan dengan sikap kerja berdiri yang terlalu membungkuk dan melipat lutut…

EVALUASI KEPATUHAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) PERAWAT DI PUSKESMAS NGLETIH KOTA KEDIRI

Latar Belakang : Alat Pelindung Diri (APD) merupakan suatu perangkat yang digunakan oleh pekerja demi melindungi dirinya dari potensi bahaya serta kecelakaan kerja yang kemungkinan dapat terjadi di tempat kerja. Perawat merupakan petugas kesehatan…

ANALISIS FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU AMAN PADA PEKERJA KONSTRUKSI PT X

Perilaku aman adalah adalah tindakan atau perbuatan dari seseorang atau beberapa orang karyawan yang memperkecil kemungkinan terjadinya kecelakaan terhadap karyawan. PT X merupakan perusahaan konstruksi yang memiliki risiko kecelakaan kerja lebih…

HUBUNGAN TINGGI BADAN IBU DAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN KEJADIAN STUNTING PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PESANTREN 1 KOTA KEDIRI

Pendahuluan: Stunting adalah masalah kurang gizi kronis yang disebabkan oleh asupan gizi yang kurang dalam waktu cukup lama akibat pemberian makanan yang tidak sesuai dengan kebutuhan gizi. Tujuan: Penelitian ini untuk mengetahui hubungan tinggi…

HUBUNGAN KARAKTERISTIK DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA BIDAN DALAM PELAYANAN KB DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PRAMBON

Pemerintah Indonesia menerapkan program Keluarga Berencana (KB) untuk menekan laju pertumbuhan penduduk di Indonesia. Profil kesehatan tahun 2022 menunjukkan sebagian besar responden menggunakan metode kontrasepsi modern, yaitu 61,9% menggunakan…