Browse Items (160 total)

  • Collection: FM1 2023

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI BATUK PADA MAHASISWA NON KESEHATAN UNIVERSITAS KADIRI

Swamedikasi adalah pemilihan dan penggunaan obat oleh individu untuk merawat diri sendiri dari penyakit atau gejala penyakit. Batuk ringan merupakan salah satu penyakit yang dapat diatasi dengan swamedikasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui…

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI DIARE DI MASYARAKAT RW.02 DESA PANDEYAN KECAMATAN MAOSPATI KABUPATEN MAGETAN

Diare merupakan peristiwa dimana sesesorang merasakan ingin buang air besar lebih dari tiga kali dalam waktu sehari. Wujud dari feses manusia yang terkena diare cenderung lebih cair dari keadaan normal biasanya. diare mempunyai kadar air tinja lebih…

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI DIARE DI RW 02 DESA DAWU, KECAMATAN PARON, KABUPATEN NGAWI

Penyakit diare merupakan penyakit yang ditandai dengan berubahnya bentuk dan konsistensi tinja yang lembek sampai mencair dan juga bertambahnya frekuensi buang air besar (BAB) yang lebih dari tiga kali sehari. Data dari pemerintah Kabupaten Ngawi…

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI DIARE DI RW. 08 DESA GONDANG KECAMATAN TUGU TRENGGALEK

Diare merupakan penyakit yang ditandai dengan adanya perubahan bentuk dan konsistensi tinja, lembek sampai mencair dan bertambahnya frekuensi buang air besar lebih dari biasanya, bisa tiga kali atau lebih dalam sehari. Menurut data laporan yang…

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI GASTRITIS PADA MAHASISWA NON KESEHATAN UNIVERSITAS KADIRI

Swamedikasi merupakan upaya yang dilakukan individu untuk mengobati penyakit ringan secara mandiri menggunakan obat-obatan yang tanpa resep dokter. Salah satu penyakit ringan yang dapat diatasi dengan penerapan swamedikasi adalah gastritis ataupun…

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TERHADAP PERILAKU SWAMEDIKASI PENYAKIT GASTRITIS PADA MASYARAKAT DUSUN ASEMMANIS II DESA LARANGAN TOKOL KECAMATAN TLANAKAN KABUPATEN PAMEKASAN

Swamedikasi dalam penjabarannya merupakan upaya pengobatan oleh seseorang dan dilakukan secara mandiri tanpa perlu adanya bantuan dari resep dokter. Dalam hal nya swamedikasi ini, masyarakat membutuhkan informasi yang jelas mengenai pengobatan…

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TERHADAP TINDAKAN SWAMEDIKASI DIARE PADA MASYARAKAT DUSUN NGLEMBU DESA BENDOREJO KECAMATAN POGALAN KABUPATEN TRENGGALEK

Diare adalah buang air besar dengan tinja berbentuk cair atau setengah cair, dengan kandungan air pada tinja lebih banyak dari biasanyan yaitu 200 gram atau 200 ml/24jam. Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur penyakit diare pada…

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TERHADAP TINDAKAN SWAMEDIKASI DIARE PADA MASYARAKAT DUSUN TAWANG DESA GEMENGGENG KECAMATAN BAGOR KABUPATEN NGANJUK

Kesehatan adalah salah satu hal terpenting dalam kehidupan manusia. Seseorang yang merasa sakit akan berusaha untuk sembuh untuk mendapatkan kembali kesehatannya. Pengobatan sendiri (swamedikasi) didefinisikan sebagai mengambil dan memberikan obat…

HUBUNGAN TINGKAT STRES PENGOBATAN TERHADAP KADAR GULA DARAH PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS KOTA KEDIRI

Diabetes melitus merupakan gangguan metabolisme kronis yang ditandai dengan tingginya kadar gula darah disertai dengan gangguan metabolisme karbohidrat, lipid dan protein sebagai akibat dari insulfisiensi fungsi insulin. Komplikasi yang dialami dan…

IDENTIFIKASI SENYAWA FLAVONOID DENGAN PERBANDINGAN METODE EKSTRAKSI MASERASI DAN SOKHLETASI TERHADAP RENDEMEN EKSTRAK DAUN PEPAYA JEPANG (Cnidoscolus aconitifolius Mill)

Daun pepaya jepang (Cnidoscolus aconitifolius Mill.) merupakan bagian tanaman yang mengandung berbagai senyawa metabolit sekunder untuk pengobatan segala penyakit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan rendemen ekstrak daun pepaya…

IDENTIFIKASI SENYAWA KIMIA EKSTRAK ETANOL DAUN KEMANGI (Ocimum sanctum L) DENGAN MENGGUNAKAN METODE FOURIER TRANSFORM INFRARED SPECTROSCOPY (FTIR)

Salah satu tanaman yang memiliki potensi obat yaitu daun kemangi (Ocimum sanctum L.), tanaman ini sangat mudah didapatkan di Indonesia. Daun kemangi dapat dimanfaatkan sebagai antiinflamasi, antibakteri, analgetik, antiseptik dan antioksidan. Tujuan…

IDENTIFIKASI SENYAWA PINOSTROBIN PADA RIMPANG TEMU KUNCI (Boesenbergia pandurata Roxb) MENGGUNAKAN METODE KCKT

Penggunaan obat-obatan kimia saat ini dapat memberikan berbagai dampak buruk bagi tubuh jika dikonsumsi dalam jangka waktu yang panjang, maka dari itu perlu dilakukan pengembangan terkait penggunaan tanaman herbal sebagai alternatif pengobatan lain…

IDENTIFIKASI SENYAWA PIOSTROBIN DARI FRAKSI N-HEKSAN PADA RIMPANG TEMU KUNCI (Boesenbergia pandurate Roxb) MENGGUNAKAN SPEKTROFOTOMETER IR

Indonesia termasuk salah satu negara yang berpotensi dengan keanekaragaman hayati yang sangat besar. Saat ini sedang pesat dikembangkan potensi alam yang berupa tanaman herbal sebagai obat, maka dari itu perlu dilakukan pengembangan terkait…

ISOLASI SENYAWA PINOSTROBIN RIMPANG TEMU KUNCI (Boesenbergia pandurata Roxb)

Rimpang temu kunci (Boesenbergia pandurata Roxb.) merupakan tumbuhan tropis dan tumbuhan monokotil kecil yang termasuk dalam famili Zingiberaceae. Rimpang temu kunci (Boesenbergia pandurata Roxb.) diketahui mengandung senyawa metabolit sekunder utama…

KAJIAN RESEP DAN POTENSI INTERAKSI OBAT PADA PASIEN DENGAN DIAGNOSIS DIABETES MELLITUS DI INSTALASI FARMASI RAWAT JALAN RSJ DR. RADJIMAN WEDIODININGRAT LAWANG

Diabetes melitus merupakan salah satu penyakit gangguan metabolik akibat dari ganggguan pada sekeresi Insulin. Pravalensi diabetes melitus di Indonesia 929.810 orang di Jawa Timur pada tahun 2021. Diabetes melitus berpotensi tinggi menyebabkan…

KARAKTERISASI FORMULA BODY LOTION EKSTRAK DAUN JAMBU BIJI (Psidium guajava L) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI ASAM STEARAT SEBAGAI EMULGATOR

Kulit secara alamiah telah berusaha untuk melindungi diri dari kekeringan dan radikal bebas. Antioksidan endogen yang terdapat dalam tubuh tidak mencukupi mengatasi efek radikal bebas yang terlalu banyak, sehingga radikal bebas tersebut dapat…

KARAKTERISASI MUTU FISIK DAN PELEPASAN VITAMIN D3 (CHOLECALCIFEROL) PADA SISTEM NLC (NANOSTRUCTURED LIPID CARRIER) DENGAN VARIASI PERBANDINGAN LIPID PADAT DAN LIPID CAIR

Vitamin D3 memiliki efek anti-inflammasi vitamin D3 juga tidak larut dalam air dan memiliki bioavailabilitas oral buruk sehingga dilakukan metode enkapsulasi. NLC menggunakan kombinasi matriks berupa lipid padat dan lipid cair. lipid padat dan lipid…

KARAKTERISASI SPESIFIK SIMPLISIA DAN EKSTRAK ETANOL TERPURIFIKASI DAUN KELOR (Moringa oleifera L)

Salah satu tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan obat tradisional adalah Kelor (Moringa oleifera L.). Daun Kelor dapat bermanfaat sebagai obat tradisional antara lain menurunkan kadar gula darah, mengatasi peradangan, mengontrol tekanan…

KARAKTERISTIK DAN UJI STABILITAS FORMULASI NLC (NANOSTRUCTURED LIPID CARRIERS) DIKLOFENAK DENGAN VARIASI LIPID

Sistem pembawa NLC merupakan pengembangan dari sistem pembawa Solid Lipid Nanoparticles (SLN) yang dapat digunakan sebagai pembawa obat untuk penghantaran topikal. NLC (Nanostructured Lipid Carriers) merupakan sistem penghantar obat yang terdiri dari…

KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT PADA PENDERITA HIPERTENSI DI PUSKESMAS SUKORAME KECAMATAN MOJOROTO KOTA KEDIRI

Hipertensi atau yang biasa dikenal dengan tekanan darah tinggi merupakan penyakit yang tergolong kronik dan merupakan masalah utama di berbagai negara termasuk Indonesia. Kepatuhan merupakan salah satu faktor penting yang mendukung penggunaan…