Browse Items (160 total)

  • Collection: FM1 2023

ANALISIS PERSEPSI, KESADARAN, PENGALAMAN, DAN HARAPAN PASIEN TERHADAP PERAN APOTEKER DALAM LAYANAN KONSELING DI APOTEK NADIYA SEJAHTERA FARMA

Pelayanan Konseling merupakan bentuk komunikasi antara apoteker dengan pasien untuk memberikan pengetahuan mengenai obat yang dikonsumsi dengan tujuan untuk mencegah terjadinya medication eror (pengobatan yang salah). Komunikasi dalam konseling dapat…

ANALISIS RASIONALITAS PENGGUNAAN OBAT PADA PASIEN JANTUNG KORONER RAWAT INAP DI RSUD MARDI WALUYO KOTA BLITAR

Jantung koroner terjadi karena adanya kolesterol darah yang menumpuk pada dinding pembuluh darah arteri di jantung. Peristiwa ini disebut dengan ateriosklerosis. Jantung koroner disebabkan oleh gabungan antara genetic dan faktor gaya hidup. Jantung…

ANALISIS RASIONALITAS POLA PENGGUNAAN OBAT PADA PASIEN STROKE ISKEMIK RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA KEDIRI

Stroke iskemik adalah kumpulan gejala defisit neurologis akibat gangguan fungsi otak akut baik fokal maupun global yang mendadak, disebabkan oleh berkurangnya atau hilangnya aliran darah pada parenkim otak, retina atau medulla spinalis, yang dapat…

ANALISIS TINGKAT PENGETAHUAN DAN PERILAKU SWAMEDIKASI PENGGUNAAN OBAT ANALGESIK PADA MAHASISWA S1 FARMASI SEMESTER 2 DI KOTA KEDIRI

Swamedikasi yang dilakukan oleh masyarakat biasanya untuk mengatasi keluhan dari penyakit- penyakit ringan hingga sedang. Salah satu keluhan yang umumnya diatasi menggunakan swamedikasi yaitu nyeri. Analgesik merupakan obat yang dapat digunakan untuk…

EKSTRAK TERPURIFIKASI DAUN BELUNTAS (Pluchea indica (L) DENGAN PERBEDAAN ELUEN MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS

Beluntas (Pluchea indica (L.)) merupakan tanaman jenis perdu yang memiliki cabang banyak dan biasanya tanaman ini banyak ditanam sebagai pagar rumah, yang memiliki ketinggian sekitar 1-1,5 m. Beluntas sejak dahulu telah dimanfaatkan oleh masyarakat…

EVALUASI KESESUAIAN PENGGUNAAN OBAT ANTIEMETIK PASIEN KANKER PAYUDARA YANG MENJALANKAN KEMOTERAPI DI RAWAT INAP RUMAH SAKIT BHAYANGKARA KEDIRI

Kanker payudara merupakan jenis kanker yang menyerang organ payudara, dimana sel dalam payudara membelah dan tumbuh diluar kendali. Kemoterapi adalah prosedur pengobatan atau terapi kanker dengan memberikan obat-obatan untuk membunuh sel kanker.…

EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT DAN OUTCOME TERAPI PADA PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS MRICAN

Hipertensi menjadi me salah satu penyebab utama kematian dini diseluruh dunia. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui ketepatan pemilihan obat dan outcome terapi pada pasien hipertensi dipuskesmas mrican Jenis penelitian yang digunakan adalah…

EVALUASI PENGGUNAAN INSULIN PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE 2 RAWAT JALAN DI RSUD KOTA MADIUN PERIODE 2022

Latar Belakang: Diabetes melitus (DM) merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kerja insulin atau keduanya. Diabetes melitus (DM) saat ini menjadi salah satu ancaman…

EVALUASI PENGGUNAAN OBAT ANTIDIABETIK BERDASARKAN PERESEPAN OBAT MENGGUNAKAN METODE ATC/DDD DI PUSKESMAS MRICAN

Latar Belakang: Diabetes Mellitus merupakan penyakit yang terjadi karena adanya gangguan pada fungsi pankreas sehingga tidak menghasilkan produksi insulin. Penyakit DM merupakan salah satu penyakit degeneratif yang mengharuskan penderitanya untuk…

EVALUASI PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI PADA PASIEN GERIATRI YANG MENJALANI RAWAT INAP DI RSUD KABUPATEN KEDIRI PERIODE JANUARI-DESEMBER 2021

Evaluasi penggunaan obat adalah proses jaminan mutu resmi dan terstruktur yang dilaksanakan secara terus menerus. Penggunaan obat antihipertensi perlu dievaluasi terutama pemilihan jenis dan dosis obat antihipertensi, dimana jenis dan dosis obat…

EVALUASI PENGGUNAAN OBAT PADA PASIEN GERD RAWAT JALAN DI RS BHAYANGKARA KEDIRI TAHUN 2021

GERD (Gastroesophangeal Reflux Disease) merupakan keadaan reflux isi dari lambung naik dan masuk ke dalam kerongkongan dengan berbagai tanda dan gejala yang melibatkan kerongkongan, faring, laring dan saluran nafas. Tujuan dilakukan penelitian ini…

EVALUASI RASIONALITAS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN PNEUMONIA RAWAT INAP PEDIATRIK DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA KOTA KEDIRI

Pneumonia adalah penyakit infeksi saluran pernapasan yang disebabkan oleh bakteri, virus ataupun jamur. Gejala pneumonia yaitu demam, sesak nafas, menggigil, batuk, sakit kepala. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi rasionalitas penggunaan…

FORMULASI DAN UJI AKSEPTABILITAS SERUM DENGAN VARIASI KONSENTRASI GELATIN KULIT IKAN SEBAGAI BAHAN AKTIF

Gelatin merupakan protein yang diperoleh dengan hidrolisis kolagen, komponen protein utama pada kulit, tulang, kulit, dan jaringan ikat putih tubuh hewan. Kolagen tergolong antioksidan alami yang sering digunakan dalam industri kosmetik terutama…

FORMULASI DAN UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI SEDIAAN MASKER GEL PELL-OFF DARI EKSTRAK KULIT BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus) TERHADAP BAKTERI Propionibacterium acnes

Jerawat merupakan penyakit kulit yang disebabkan oleh beberapa faktor seperti genetik, hormonal, makanan dan infeksi bakteri. Bakteri utama penyebab jerawat adalah Propionibacterium acnes. Kulit buah naga merah (Hylocereus polyrhizus) memiliki…

FORMULASI DAN UJI AKTIVITAS PENUMBUHAN RAMBUT SEDIAAN KRIM AKSTRAK DAUN CABAI RAWIT (Capsicum frutescents L) PADA KELINCI (Oryctogalus cuniculus)

Daun cabai rawit (Capsicum frutescents L.) memiliki kandungan senyawa kimia saponin dan flavonoid. Senyawa saponin dan flavonoid pada daun cabai rawit memiliki peranan untuk memacu pertumbuhan rambut. Saponin merupakan senyawa yang mampu menstimulasi…

FORMULASI DAN UJI AKTIVITAS SPF SEDIAAN KRIM TABIR SURYA KOMBINASI EKSTRAK ETANOL DAUN TEH HIJAU (Camellia sinensis L) DAN BUAH TOMAT (Solanum lycopersicum L)

Tanaman daun teh hijau dan buah tomat memiliki banyak khasiat yang menguntungkan terutama pada kulit sehingga sediaan topikal seperti sediaan krim dari ekstrak daun teh hijau dan buah tomat perlu dikembangkan. Tujuan penelitian ini yaitu untuk…

FORMULASI DAN UJI MUTU FISIK GEL GELATIN DAN HIDROLISAT GELATIN KULIT IKAN (GELATIN FORM WATER FISH SKIN)

Gelatin merupakan protein yang diperoleh dari proses hidrolisis kolagen. Kolagen berfungsi dalam menjaga hidrasi dan elastisitas kulit. Tujuan dari penelitian ini untuk mengukur kemampuan antioksidan gelatin dan hidrolisat gelatin dan untuk…

FORMULASI DAN UJI MUTU FISIK GEL GELATIN IKAN DENGAN KOMBINASI GELLING AGENT KARBOPOL 940 DAN HIDROXYPROPYL METHYL CELLULOSE (HPMC)

Kulit merupakan organ terluar yang berfungsi untuk melindungi otot, ligament dan organ internl dari radiasi sinar UV. Daerah kulit yang sering sekali terpapar sinar matahari akan mengalami penuaan/aging. Sehingga perlu adanya asupan gelatin dari luar…

FORMULASI DAN UJI MUTU FISIK GEL GELATIN IKAN DENGAN VARIASI KONSENTRASI GELLING AGENT HYDROXY PROPYL METHYL CELLULOSE (HPMC)

Gelatin adalah produk yang dihasilkan dari denaturasi panas atau pemecahan kolagen. Kolagen berfungsi sebagai pengikat antarsel dan sangat berhubungan dengan penuaan karena menyangkut perubahan sintesis protein. Tujuan: Untuk mengetahui apakah…