Browse Items (354 total)

  • Collection: - Kedokteran Gigi

KEKUATAN TEKAN RESIN KOMPOSIT CERAMIC PADA PERENDAMAN JUS JERUK LEMON (Citrus Limon L) (Penelitian Eksperimental Laboratoris)

Resin komposit menjadi bahan restorasi gigi non logam yang banyak digunakan, karena aplikasi yang mudah, dan warna yang bagus. Perkembangan resin komposit terbaru adalah resin komposit ceramic. Nano ceramic berbahan zirkonia berfungsi sebagai penguat…

KEKUATAN TEKAN RESIN KOMPOSIT TEKNIK INDIREK DENGAN POLIMERISASI SINAR UV LIGHTBOX YANG DIRENDAM LARUTAN KOPI (Penelitian Eksperimental Laboratoris)

Latar Belakang: Resin komposit nanohibrid dengan polimerisasi menggunakan sinar UV lightbox berukuran 3cm x 3cm x 3cm, akan mendapatkan polimerisasi yang lebih merata, dan meningkatkan kekuatan tekan. Faktor yang dapat mempengaruhi kekuatan tekan…

KELARUTAN BAHAN RESIN KOMPOSIT CERAMIC BERBASIS ZIRKONIA PADA PERENDAMAN JUS JERUK LEMON (Citrus limon (L.) Burm) (Penelitian Eksperimental Laboratoris)

Kelarutan resin komposit berhubungan dengan kemampuan dan ketahanan restorasi, baik secara mekanik maupun kimiawi. Jus Jeruk Lemon (Citrus limon (L.) Burm) yang mengandung asam askorbat dan asam sitrat, mampu mengerosi resin komposit dan meningkatkan…

KEPATUHAN DOKTER GIGI DALAM PENATALAKSANAAN KONTROL INFEKSI PADA TINDAKAN PENCABUTAN DI PRAKTIK DOKTER GIGI

Latar Belakang: Pencabutan gigi adalah tindakan yang memiliki risiko tinggi dalam penularan infeksi. Menurut Herawati 2018, petugas kesehatan gigi yang paling beresiko terinfeksi adalah dokter gigi. Sebagian dari penyebab masalah adalah gagal…

KONSENTRASI DAYAHAMBAT DAN DAYABUNUH EKSTRAK BUAH TOMAT (Lycopersicum esculentum Mill) TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI Streptococcus sanguis

Latar Belakang : Streptococcus sanguis merupakan bakteri kokus gram positif dan termasuk golongan dari kelompok Streptococcus viridans. Streptococcus sanguis umumnya juga dapat menyerang sistem imun bagian mukosa rongga mulut sehingga mengakibatkan…

KONSENTRASI HAMBAT DAN BUNUH EKTRAK DAUN CENGKEH (Syzygium aromatikum L.) TERHADAP PERTUMBUHAN Candida albicans

Latar belakang : Kandidiasis merupakan infeksi yang disebabkan oleh jamur. Jamur yang menyebabkan kandidiasis adalah Candida albicans. Kandidiasis sering dijumpai dalam rongga mulut. Untuk mencegah munculnya kandidiasis dilakukan pemberian antifungi,…

KONSENTRASI HAMBAT MINIMUM DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMUM EKSTRAK DAUN SIRIH HIJAU (Piper betle L.)TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI Lactobacillus acidophilus

Kesehatan gigi dan mulut seringkali tidak menjadi prioritas bagi sebagian orang. Lactobacillus acidophilus merupakan flora normal rongga mulut, bakteri tersebut tidak melekat secara langsung pada enamel gigi, namun bekerjasama dengan bakteri…

KONSENTRASI HAMBAT MINIMUM DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMUM EKSTRAK DAUN SIRIH HITAM (Piper Betle Varnigra) TERHADAP BAKTERI Staphylococcus aureus

Latar Belakang: Masalah kesehatan gigi yang cukup umum ditemukan didalam rongga mulut yaitu penyakit periodontal. Salah satu penyakit periodontal yang disebabkan oleh bakteri Staphylococcus aureus adalah abses periodontal. Abses periodontal adalah…

KONSUMSI MINUMAN RINGAN PEMANIS ALAMI DAN MINUMAN RINGAN PEMANIS BUATAN TERHADAP pH SALIVA

Minuman ringan adalah minuman yang tidak mengandung alkohol, berbentuk cair yang dikemas dalam kemasan yang siap untuk dikonsumsi, Hubungan pemanis dalam makanan atau minuman ringan lebih besar pengaruhnya terhadap proses karies karena biasanya…

LITERATURE REVIEW PENGARUH EKSTRAK NANAS (Ananas comosus) TERHADAP JUMLAH SEL NEUTROFIL PADA ULKUS TRAUMATIKUS

Ulkus traumatikus merupakan keadaan patologis yang
disertai peradangan dan respon neutrofil pada mukosa rongga mulut. Respon
neutrofil yang berlebihan dapat menunda penyembuhan luka dan menghambat
regenerasi jaringan. Bromelain sebagai zat aktif…

LITERATURE REVIEW PENGARUH EKSTRAK NANAS (Ananas comosus) TERHADAP JUMLAH SEL NEUTROFIL PADA ULKUS TRAUMATIKUS

Ulkus traumatikus merupakan keadaan patologis yang disertai peradangan dan respon neutrofil pada mukosa rongga mulut. Respon neutrofil yang berlebihan dapat menunda penyembuhan luka dan menghambat regenerasi jaringan. Bromelain sebagai zat aktif yang…

MANFAAT EKSTRAK SAMBILOTO, EKSTRAK ETANOLIK KULIT MANGGIS DAN AIR REBUSAN DAUN SALAM DALAM MENURUNKAN JUMLAH SEL MAKROFAG PADA TIKUS WISTAR JANTAN YANG MENGALAMI PERIODONTITIS

Periodontitis merupakan proses inflamasi yang terjadi pada jaringan pendukung gigi yang disebabkan oleh interaksi antara bakteri periodonpatogen dengan sistem pertahanan tubuh. Sambiloto, kulit manggis, dan air rebusan daun salam merupakan tanaman…

MANFAAT FLAVONOID YANG TERDAPAT DALAM EKSTRAK DAUN KEJI BELING (Strobilanthes crispus) SEBAGAI BAHAN PENYEMBUHAN LUKA

Pencabutan gigi atau ekstraksi gigi adalah tindakan pengambilan gigi dari dalam soket pada tulang alveolar. Proses penyembuhan luka pasca pencabutan gigi secara umum merupakan suatu mekanisme seluler yang kompleks dan berfokus pada pengembalian…

MANIFESTASI JARINGAN LUNAK RONGGA MULUT PADA PEROKOK KRETEK

Perilaku merokok dalam masyarakat dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti faktor stres, serta kurangnya pemahaman dan kesadaran mengenai bahaya merokok terhadap kesehatan tubuh. Prevalensi perokok di Indonesia dari waktu ke waktu semakin…

MANIFESTASI ORAL PADA PASIEN HIV/AIDS (Narrative Literature Review)

Infeksi Human Immunodeficiency Virus (HIV) dan Acquired Immunodeficiency Syndrome (AIDS) merupakan masalah kesehatan masyarakat terbesar di dunia. Di Indonesia HIV/AIDS pertama kali ditemukan di provinsi Bali pada tahun 1987. Di tahun 2015 terdapat…

MANIFESTASI RONGGA MULUT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 (Narrative Review)

Menurut International Diabetes Federation (IDF) pasien dengan diabetes melitus (DM) usia 20-79 tahun di Indonesia pada tahun 2019 mencapai 10,7 juta jiwa. Pada tahun 2030, pasien DM usia 20-79 tahun mencapai 13,7 juta jiwa. DM tipe 2 memiliki jumlah…

MANIFESTASI RONGGA MULUT PADA PENDERITA GAGAL GINJAL KRONIS

Latar Belakang: Penyakit gagal ginjal termasuk salah satu penyakit ginjal yang paling berbahaya. Penyakit gagal ginjal kronis menduduki peringkat ke-12 angka kematian tertinggi. Menurut Indonesian Renal Regristry (IRR) tahun 2017 prevalensi gagal…

PENGARUH APLIKASI TOPIKAL LIDAH BUAYA (ALOE VERA) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA SOCKET PASCA PENCABUTAN GIGI

Luka pada socket pasca pencabutan gigi beresiko mengalami komplikasi pada proses penyembuhanya. Pemberian povidone iodine dapat merusak jaringan granulasi pada tahap proliferasi proses penyembuhan luka cabut gigi, sehingga memperlambat penyembuhan…