Browse Items (893 total)

  • Collection: - Ilmu Kesehatan

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SIKAP MAHASISWA SARJANA KEPERAWATAN TERHADAP INKONTINESIA URIN

Inkontinensia urin adalah penyakit yang disebabkan karena ketidakstabilan kandung kemih, spasme kandung kemih, dan pembesaran kelenjar prostat. Salah satu cara untuk mencegah inkontinensia urin adalah dengan melakukan penanganan yang efektif.…

GAMABARAN KETAHANAN HIDUP PASIEN CHRONIC KIDNEY DISEASE STAGE 5 DI RS GATOEL MOJOKERTO SELAMA 3 TAHUN (2019-2021)

CHRONIC KIDNEY DISEASE STAGE 5, KETAHANAN HIDUP, STATISTIK INFORMASI KESEHATAN

GAMBARAN ANALISA KUANTITATIF KELENGKAPAN CPPT DI RSU DAHA HUSADA KEDIRI TAHUN 2020

Kelengkapan, Dokumen Rekam Medis, Catatan Perkembangan Pasien Terintegritas

GAMBARAN BEBAN KERJA DAN KELELAHAN PADA PETUGAS PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS PESANTREN I KOTA KEDIRI TAHUN 2019

Banyaknya jenis pekerjaan jika tidak disesuaikan dengan kemampuan dan tupoksi masing-masing individu akan menimbulkan beban kerja. Salah satu metode untuk mengetahui beban kerja dapat menggunakan metode Full Time Equivalent (FTE). Karakteristik…

GAMBARAN BUDAYA KESELAMATAN PASIEN DI RUMAH SAKIT Tk II dr. SOEPRAOEN MALANG TAHUN 2020

Budaya keselamatan pasien merupakan pondasi utama dalam menuju keselamatan pasien. Penerapan budaya keselamatan di rumah sakit adalah sesuatu yang mutlak harus diaplikasikan sejalan dengan sistem keselamatan agar mampu menurunkan KTD secara…

GAMBARAN DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MEROKOK PADA TENAGA KEPENDIDIKAN DI AKADEMI TNI ANGKATAN LAUT SURABAYA

Merokok merupakan masalah yang belum bisa terselesaikan hingga saat ini. Merokok sudah melanda berbagai kalangan, dari anak-anak sampai orang tua, laki-laki maupun perempuan. Pada waktu merokok, seorang menghisap kurang lebih 4000 bahan kimia yang…

GAMBARAN DIMENSI MUTU PELAYANAN PENDAFTARAN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS KOTA WILAYAH UTARA KOTA KEDIRI TAHUN 2023

Waktu tunggu merupakan masalah yang sering menimbulkan keluhan dari
pasien di beberapa fasilitas kesehatan. Berdasarkan survei pendahuluan di
Puskesmas Kota Wilayah Utara sebesar 40% responden menyatakan tidak baik dan
berpendapat bahwa waktu…

GAMBARAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN DIARE PADA BALITA DI WILAYAH PUSKESMAS TEGUHAN KECAMATAN PARON KABUPATEN NGAWI

Diare merupakan salah satu penyakit infeksi yang dapat
menyebabkan kematian pada bayi serta balita. Terdapat beberapa faktor risiko
kejadian diare, diantaranya adalah rendahnya tingkat pendidikan ibu dan sosial
ekonomi yang rendah. Terdapat…

GAMBARAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MEROKOK REMAJA DI SMAN 1 GEGER KABUPATEN MADIUN

Perilaku yang berisiko pada kesehatan remaja adalah perilaku merokok.
Perilaku merokok pada remaja marak terjadi pada siswa SMA, dikarenakan pada
usia ini merupakan suatu masa peralihan. Faktor faktor yang mempengaruhi
perilaku merokok remaja…

GAMBARAN FASILITAS SANITASI DAN PERSONAL HYGIENE KARYAWAN PADA RUMAH MAKAN SARI AGUNG KECAMATAN KALIBARU KABUPATEN BANYUWANGI

Pendahuluan : Restoran atau yang biasa disebut sebagai rumah makan merupakan salah satu tempat pengolahan makanan yang menetap dengan segala perlengkapan dan peralatan yang digunakan dalam proses membuat, menyimpan serta menyajikan makanan ataupun…

GAMBARAN HYGINE DAN SANITASI PADA PENJAMAH GORENGAN DI PASAR KAGET KEPANJEN – KABUPATEN MALANG

Sanitasi merupakan salah satu bentuk usaha untuk mengawasi
beberapa factor lingkungan fisik yang berpengaruh kepada manusia terutama
terhadap hal – hal yang mempunyai efek merusak perkembangan fisik, Kesehatan
dan kelangsungan hidup. Kesehatan…

GAMBARAN INFRASTRUKTUR JARINGAN KOMPUTER PADA PELAYANAN REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KEDIRI

Perkembangan teknologi dalam bidang kesehatan mengakibatkan digitalisasi
pelayanan pada rumah sakit salah satunya adalah hadirnya rekam medis elektronik.
Kelancaran dan keamanan distribusi data digital rekam medis pada rumah sakit
bergantung…

GAMBARAN KEJADIAN KEMATIAN PADA ORANG DENGAN HIV/AIDS (ODHA) DI INDONESIA TAHUN 2015-2019 (Studi Data Sekunder kementerian Kesehatan dan Literatur Review)

Pengolahan data merupakan proses pembentukan data menjadi informasi, Informasi yang dihasilkan dalam pengolahan data rumah sakit adalah data kematian. HIV/AIDS merupakan salah satu penyakit yang dapat menyebabkan kematian tertinggi di berbagai negara…