Browse Items (1057 total)
- Collection: - Ilmu Kesehatan
Sort by:
PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS TENNIS ELBOW DENGAN MODALITAS ULTRASOUND (US) DAN ECCENTRIC EXERCISE
Lateral Epicondylitis, lebih dikenal sebagai tennis elbow adalah cedera berulang atau penggunaan berlebihan otot ekstensor carpi radialis brevis selama aktivitas dan secara langsung dengan ditandai adanya rasa nyeri pada siku bagian luar yang dalam…
TINJAUAN ASPEK KEAMANAN DAN KERAHASIAAN DOKUMEN REKAM MEDIS DI RUANG FILING PUSKESMAS UDANAWU
KEAMANAN, KERAHASIAAN, REKAM MEDIS
PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG PERTOLONGAN PERTAMA PADA KORBAN TENGGELAM TERHADAP PENGETAHUAN PETUGAS KOLAM RENANG DI KOTA KEDIRI
Latar belakang : Tenggelam (drowning) merupakan cedera karena perendaman yang dapat menyebabkan kematian dalam waktu kurang dari 24 jam. Pemberian pertolongan pertama sangat penting untuk segera dilakukan agar korban dapat terhindar dari kematian…
ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN PADA NY. L USIA 30 TAHUN G3P2A0 T/H/I PRESENTASI KEPALA DENGAN ANEMIA RINGAN DI BPM NY. DARMINING, M. Kes KEL. CAMPUREJO KEC. MOJOROTO KOTA KEDIRI
Penurunan Angka Kematian Ibu (AKI) masih menjadi target utama dalam meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan di Indonesia. Indonesia masih menjadi negara kedua dengan jumlah kematian ibu tertinggi di antara negara-negara ASEAN yaitu 305 per…
PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI DENGAN MODALITAS TERAPI LATIHAN MCKENZIE EXERCISE DAN KINESIOTAPPING PADA KONDISI LOW BACK PAIN e.c MYOGENIC
Nyeri punggung bawah/ Low Back Pain e.c myogenic adalah nyeri yang dirasakan di daerah punggung bawah disebabkan karena ketegangan otot yang berlebihan sehingga menimbulkan nyeri. Tujuan penulisan karya tulis ilmiah ini untuk mengetahui manfaat…
Hubungan tingkat pengetahuan dan pengalaman pertolongan pertama kecelakaan terhadap efikasi diri dalam pemberian pertolongan pertama korban kecelakaan lalu lintas
Latar belakang: Pertolongan pertama pada kecelakaan merupakan tindakan yang sangat penting untuk menurunkan tingkat kematian dan meningkatkan keselamatan. Pengetahuan dan pengalaman dapat mempengaruhi efikasi diri seseorang dalam melakukan tindakan…
TINJAUAN PELAKSANAAN PENYIMPANAN BERKAS REKAM MEDIS DI BAGIAN FILING PUSKESMAS KECAMATAN PLUMPANG
Puskesmas, pelaksanaan penyimpanan, berkas rekam medis
EFEKTIVITAS PERMAINAN TRADISIONAL DENGAN ONE FOOT JUMP (ENGKLEK) TERHADAP PENGETAHUAN SISWA SEKOLAH DASAR MENGENAI PENCEGAHAN DBD
Latar Belakang: Penyakit demam berdarah dengue (DBD) merupakan penyakit yang mematikan yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti yang membawa virus dengue. Pendidikan kesehatan untuk meningkatkan pengetahuan siswa SD agar dapat melakukan…
LITERATURE RIVIEW: ANALISIS KELENGKAPAN PENGISIAN LEMBAR DISCHARGE PLANNING PASIEN DI RUMAH SAKIT
Discharge Planning, Rumah Sakit, Literature Review, Kelengapan Dokumen
Efektivitas Terapi Pijat Refleksi Pada Telapak Kaki Dan Senam Kaki Diabetus Terhadap Sensitivitas Kaki Pada Penderita Diabetus Militus Di Desa Sukorame Kota Kediri
Dampak diabetes melitus dapat menyebabkan kerusakan pada jaringan dan organ misalnya mata, saraf, ginjal dan sistem pada pembuluh darah. Terapi komplementer menjadi salahsatu pendekatan perawatan kesehatan alternatif pada penderita diabetes melitus…
TINJAUAN FAKTOR KELENGKAPAN PENGISIAN DATA WAJIB REKAM MEDIS DALAM SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PUSKESMAS NGADILUWIH
KELENGKAPAN, SIMPUS, REKAM MEDIS
GAMBARAN FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA MISFILE DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT JALAN DI RUANG FILING RSUD KABUPATEN JOMBANG TAHUN 2020
Misfile, ruang filing, rumah sakit
GAMBARAN SUHU DAN KELEMBABAN RUANG FILING DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH SITI KHODIJAH GURAH KEDIRI TAHUN 2022
SUHU, KELEMBABAN, RUANG FILING
PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KELENGKAPAN PENGISIAN DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT INAP DI RSUD JOMBANG TAHUN 2021
PERLINDUNGAN HUKUM, KELENGKAPAN PENGISIAN DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT INAP
GAMBARAN SUHU DAN KELEMBABAN RUANG FILING DI RUMAH SAKIT TOELOENGREDJO PARE TAHUN 2019
Suhu dan kelembaban ruangan merupakan salah satu faktor dari bahaya fisik dalam
lingkungan kerja, oleh karena itu suhu dan kelembaban ruang filing harus tetap
dalam kondisi standar normal agar kualitas formulir rekam medis tidak cepat rusak
dan…
lingkungan kerja, oleh karena itu suhu dan kelembaban ruang filing harus tetap
dalam kondisi standar normal agar kualitas formulir rekam medis tidak cepat rusak
dan…
PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST REKONSTRUKSI ANTERIOR CRUCIATE LIGAMENT DENGAN MODALITAS NEUROMUSCULAR ELECTRICAL STIMULATION DAN NEUROMUSCULAR TRAINING PROGRAM
POST REKONSTRUKSI ANTERIOR CRUCIATE LIGAMENT, NEUROMUSCULAR ELECTRICAL STIMULATION, NEUROMUSCULAR TRAINING PROGRAM