Latar Belakang : Rekam medis dikatakan baik apabila memuat semua informasi
yang dibutuhkan. Salah satu informasi tersebut adalah mengenai identitas pasien,
Identifikasi pasien ini merupakan dasar dari sasaran keselamatan pasien yang
pertama.…
Sistem antrian pendaftaran pasien rawat jalan secara online menggunakan
Whatsapp di Puskesmas Mrican Kota Kediri memiliki kendala mengenai sistem
antrian terhadap pelayanan yang diberikan kepada pasien. Tujuan penelitian ini
adalah mengetahui…
Perkembangan teknologi dalam bidang kesehatan mengakibatkan digitalisasi
pelayanan pada rumah sakit salah satunya adalah hadirnya rekam medis elektronik.
Kelancaran dan keamanan distribusi data digital rekam medis pada rumah sakit
bergantung…
Waktu tunggu merupakan masalah yang sering menimbulkan keluhan dari
pasien di beberapa fasilitas kesehatan. Berdasarkan survei pendahuluan di
Puskesmas Kota Wilayah Utara sebesar 40% responden menyatakan tidak baik dan
berpendapat bahwa waktu…
Kondisi fisik di unit rekam medis dapat dikatakan baik jika dengan adanya
ruangan kerja / tempat kerja yang sudah memadai. Ruang kerja dengan tata letak
yang baik dapat meningkatkan produktivitas kerja dan mampu memberikan
kenyamanan secara fisik…