Browse Items (858 total)

  • Collection: - Farmasi

EVALUASI KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN DI RUANG FARMASI PUSKESMAS KEDUNGBENDO KECAMATAN ARJOSARI KABUPATEN PACITAN

Kepuasan adalah tingkat perasaan seseorang (pelanggan) setelah membandingkan antara kinerja atau hasil yang dirasakan (pelayanan yang diterima dan dirasakan) dengan diharapkannya. Pelayanan kefarmasian adalah syarat dari pengobatan untuk tujuan…

EVALUASI KESESUAIAN PELABELAN HIGH ALERT MEDICATIONS DAN LASA DI DEPO OBAT IGD RS BHAYANGKARA KEDIRI PERIODE JULI 2019

Pelayanan kefarmasian di rumah sakit merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari sistem pelayanan kesehatan rumah sakit yang berorientasi kepada pasien. Keselamatan pasien merupakan syarat untuk diterapkan di semua rumah sakit yang diakreditasi oleh…

EVALUASI KESESUAIAN PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PROFILAKSIS BEDAH PADA PASIEN SECTIO CAESAREA DENGAN METODE GYSSENS DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA KEDIRI

Sectio caesarea adalah suatu cara melahirkan janin dengan membuat sayatan pada dinding uterus melalui dinding depan perut. Operasi ini tergolong ke dalam operasi bersih-kontaminasi, yang direkomendasikan untuk pemberian antibiotik profilaksis.…

EVALUASI KESESUAIAN PERESEPAN OBAT PADA PASIEN RAWAT JALAN BPJS TERHADAP FORMULARIUM NASIONAL DI RSUD NGANJUK PERIODE JANUARI – MARET 2018

Formularium nasional merupakan daftar obat terpilih yang dibutuhkan dan tersedia di fasilitas pelayanan kesehatan sebagai acuan dalam pelaksanaan JKN. Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 129/Menkes/SK/II Tahun 2008…

EVALUASI KESESUAIAN PERESEPAN OBAT TERHADAP FORMULARIUM NASIONAL ( FORNAS ) DI UPTD PUSKESMAS PESANTREN 1 KOTA KEDIRI

Formularium Nasional (Fornas) adalah daftar obat yang disusun berdasarkan bukti ilmiah mutakhir oleh Komite Nasional Penyusunan Fornas. Obat yang masuk dalam daftar obat Fornas adalah obat yang paling berkhasiat, aman, dan dengan harga terjangkau…

EVALUASI LAMA WAKTU TUNGGU PELAYANAN FARMASI RAWAT JALAN DI PUSKESMAS DUKUHKLOPO PERIODE MARET 2019

Banyaknya keluhan dalam menunggu antrian obat pada pelayanan rawat jalan di ruang farmasi puskesmas menjadi perhatian karena mempengaruhi jalannya pelayanan kesehatan di puskesmas yang bersangkutan, ditambah faktor banyak klinik swasta yang…

EVALUASI LAMA WAKTU TUNGGU PELAYANAN FARMASI RAWAT JALAN DI PUSKESMAS MRICAN PERIODE BULAN MARET TAHUN 2019

Lama waktu tunggu adalah waktu penyerahan resep ke unit farmasi sampai obat diserahkan ke pasien di UPTD Puskesmas Mrican dengan parameter obat jadi pelayanan

EVALUASI LAMA WAKTU TUNGGU PELAYANAN FARMASI RAWAT JALAN DI PUSKESMAS TAKERAN KABUPATEN MAGETAN PERIODE MARET 2019

Lamanya waktu tunggu pasien dalam mendapatkan pelayanan farmasi merupakan salah satu hal penting dalam menentukan kualitas pelayanan kesehatan. Pada penelitian ini pelayanan farmasi yang dijadikan tempat penelitian adalah pelayanan farmasi rawat…

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK EMPIRIS PADA PASIEN PNEUMONIA DI RUMAH SAKIT DKT KOTA KEDIRI PERIODE JANUARI – DESEMBER 2018

Pneumonia merupakan penyakit yang menjadi masalah diberbagai negara berkembang termasuk Indonesia, pneumonia yang tinggi terjadi pada kelompok umur 1-4 tahun, mulai meningkat pada umur 45-54 tahun. Pnemonia adalah penyakit infeksi saluran pernafasan…

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN SECTIO CAESAREA DENGAN METODE DDD (DefinedDaily Dose) DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA KEDIRI

Sectio Caesarea atau bedah sesar adalah suatu persalinan buatan dimana janin dilahirkan melalui suatu insisi pada dinding depan perut dan dinding rahim dengan syarat rahim dalam keadaan utuh serta berat janin di atas 500 gram. Sectio Caesarea…