Browse Items (432 total)

  • Collection: S1 Farmasi

“FORMULASI DAN UJI AKTIVITAS PEMBENTUKAN KOLAGEN DAN SEL FIBROBLAS SERUM EMULSI DAN NANOEMULSI DARI MINYAK BIJI KELOR (MORINGA OLEIFERA) SEBAGAI KOSMETIKA ANTI AGING”

Sinar UV merupakan salah satu penyebab penuaan pada kulit dan dapat diterapi dengan antioksidan sehingga mampu merangsang pembentukan kolagen
dan sel fibroblas. Minyak Biji Kelor mengandung asam oleat dan asam linoleat yang dapat berfungsi sebagai…

AKTIVITAS ANTIBAKTERI DAN ANALISIS KLT BIOAUTOGRAFI
FRAKSI ETIL ASETAT KULIT PISANG BARLIN (Musa paradisiaca L.)
TERHADAP BAKTERI Staphylococcus aureus

Telah dilakukan penelitian mengenai identifikasi senyawa yang mempunyai aktivitas antibakteri pada kulit pisang barlin dengan metode KLT Bioautografi. Ekstraksi dilakukan dengan Metode Maserasi dan difraksinasi menggunakan metode Ekstraksi Cair-Cair…

AKTIVITAS ANTIBAKTERI KOMBINASI EKSTRAK DAUN JATI BELANDA (Guazuma ulmifolia Lamk) DAN DAUN PISANG KEPOK Musa paradisiaca Linn.) TERHADAP BAKTERI Propionibacterium acnes

Daun jati belanda dan pisang kepok mempunyai aktivitas sebagai antibakteri terhadap bakteri Staphylococcus aureus dan Escerichia coli. Daun jati
belanda dan pisang kepok memiliki kandungan senyawa tanin, flavonoid,saponin dan alkaloid. Penelitian…

ANALISA KEPUASAN PASIEN PESERTA BPJS TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN DI UPTD PUSKESMAS
PLOSOKLATEN KABUPATEN KEDIRI

kesehatan merupakan faktor penting dalam meningkatkan derajat kesehatan dan kesejahteraan setiap insan diseluruh dunia. Setiap orang memiliki hak dalam memperoleh pelayanan kesehatan untuk memenuhi tingkat kepuasan. Kepuasan adalah perasaan senang…

ANALISIS ANTIOKSIDAN EKSTRAK ETANOL BUNGA ROSELLA (Hibiscus sabdariffaL.)BERDASARKAN KONSENTRASI PELARUT

Rosella (Hibiscus sabdariffa L.) adalah tanaman herbal yang banyak digunakan masyarakat Indonesia karena manfaatnya sebagai antioksidan. Senyawa antioksidan yang terkandung dalam tanaman ini adalah flavonoid. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan…

ANALISIS COST EFFECTIVENESS TERAPI KOMBINASI SEFTRIAKSON-GENTAMISIN DAN AMPISILIN-GENTAMISIN PADA PASIEN PNEUMONIA ANAK DI RSUD KOTA MADIUN TAHUN 2019-2021

ANALISIS COST EFFECTIVENESS, ANTIBIOTIK KOMBINASI SEFTRIAKSON-GENTAMISIN, AMPISILLIN-GENTAMISIN, PNEUMONIA