Browse Items (103 total)

  • Collection: AK3 2019 (*)

GAMBARAN KADAR ASAM URAT DALAM DARAH DAN KRISTAL ASAM URAT DALAM URIN PADA WANITA MENOPAUSE DI POSYANDU LANSIA SEKAR ARUM DESA MOJOARUM

Produksi hormon esterogen mengalami penurunan oleh indung telur pada keadaan menopause. Hormon esterogen berfungsi dalam membantu membuang asam urat melalui urin. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran kadar asam urat dalam darah dan kristal…

IDENTIFIKASI Staphylococcus spp. PADA PASIEN DIABETES MELITUSYANG BERISIKO ULKUS DIABETIKUM DAN INFEKSI SALURAN KEMIH DI LABORATORIUM ULTRA MEDICA KOTA KEDIRI

Diabetes Melitus (DM) adalah penyakit gangguan metabolisme, akibatnya pankreas tidak dapat memproduksi dan menggunakan hormon insulin. Ciri khas pasien DM mengalami hiperglikemia yang dapat mengakibatkan pasien mudah terinfeksi mikroorganisme, salah…

GAMBARAN KADAR SGPT TERHADAP TINGKAT GULA DARAH PUASA PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS DI KLINIK BANDAR LOR KEDIRI

Diabetes mellitus merupakan suatu kelainan penyakit akibat gangguan metabolisme yang kronis, dimana dipengaruhi oleh fungsi sel b-pankreas dalam memproduksi insulin terganggu sehingga terjadi defisiensi insulin secara relatif atau absolut. Kondisi…

PENGARUH VARIASI WADAH PENYIMPANAN AIR SUSU IBU PERAH (ASIP) TERHADAP TOTAL KOLONI BAKTERI

Air Susu Ibu (ASI) adalah makanan alamiah yang pertama dan paling utama bagi bayi, karena ASI sangat dibutuhkan untuk kesehatan bayi dan mendukung pertumbuhan serta perkembangan bayi secara optimal. Memerah ASI merupakan salah satu upaya yang…

HUBUNGAN INFEKSI TELUR CACING Soil Transmitted Helminths DENGAN USIA PETANI DI DESA BESUK KECAMATAN GURAH KABUPATEN KEDIRI DENGAN METODE PENGENDAPAN CENTRIFUGASI

Pertanian merupakan lingkungan yang berisiko terinfeksi cacing Soil Transmitted Helminths (STH), mata pencaharian sebagai petani merupakan risiko tinggi terinfeksi kecacingan. Infeksi kecacingan merupakan masalah kesehatan yang perlu penanganan…

GAMBARAN HASIL PEMERIKSAAN KADAR HEMOGLOBIN DAN JUMLAH ERITROSIT PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS SUKORAME KOTA KEDIRI

Kehamilan merupakan masa dimana volume darah akan bersirkulasi secara bertahap dan progresif. Peningkatan volume darah tersebut dapat menyebabkan terjadinya anemia. Penyakit anemia berdasarkan WHO terjadi akibat rendahnya kadar hemoglobin. Menurut…

GAMBARAN KADAR GLUKOSA DARAH PUASA PADA PENDERITA DIABETES MELITUS DENGAN AKTIVITAS FISIK SEDANG

Diabetes Melitus (DM) merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kinerja insulin atau kedua-duanya. DM dapat dipengaruhi oleh pola makan yang tidak terpantau dan…

GAMBARAN KADAR ASAM URAT PADA SAMPEL PUASA DAN TIDAK PUASA DENGAN MENGGUNAKAN METODE DIPSTIK

Mutu pelayanan laboratorium didasari dengan penilaian hasil pelayanan laboratorium secara keseluruhan. Pengendalian mutu laboratorium terdiri atas tiga tahapan penting, yaitu tahap pra analitik, analitik dan paska analitik. Persiapan pemeriksaan yang…

IDENTIFIKASI BAKTERI GRAM NEGATIF PADA URINE PENDERITA INFEKSI SALURAN KEMIH DI RS AURA SYIFA KEDIRI

Saluran kemih merupakan serangkaian sistem ekskresi yang memiliki peran penting dalam proses pengeluaran zat sisa metabolisme tubuh berupa urine. Individu pada kondisi normal memiliki urine yang steril. Penyakit Infeksi Saluran Kemih (ISK) merupakan…

GAMBARAN HASIL PEMERIKSAAN HsCRP PADA PASIEN DIABETES MELLITUS UNTUK MEMPREDIKSI RISIKO KOMPLIKASI PENYAKIT JANTUNG KORONER DI RSUD KABUPATEN KEDIRI

Diabetes mellitus merupakan salah satu penyakit degeneratif yang sering terjadi dan menjadi masalah utama dalam dunia kesehatan. Diabetes mellitus yang tidak terkontrol dengan baik dapat menyebabkan komplikasi salah satunya penyakit jantung koroner.…

GAMBARAN PEMERIKSAAN KADAR ASAM URAT DARAH VENA DAN KAPILER MENGGUNAKAN METODE DIPSTICK PADA PENDERITA HIPERURISEMIA DI KLINIK ULTRA MEDICA KEDIRI

Hiperurisemia adalah keadaan dimana terjadi peningkatan kadar asam urat darah di atas normal yang dapat menyebabkan penyakit gout arthritis. Berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik Ultra Medika Kediri jumlah pasien yang memeriksakan kadar asam…

GAMBARAN MAKROSKOPIS DAN MIKROSKOPIS BAKTERI Salmonella typhi DAN Salmonella paratyphi PADA PENDERITA DEMAM TIFOID

Demam tifoid atau demam enterik merupakan penyakit infeksi yang disertai diare. Penyebab dari demam tifoid adalah bakteri Salmonella typhi dan Salmonella paratyphi. Pemeriksaan biakan darah merupakan baku emas untuk pemeriksaan penderita demam tifoid…

IDENTIFIKASI JAMUR Aspergillus sp. PADA PETANI PENDERITA ONIKOMIKOSIS DI DUSUN KANDAT DESA KANDAT KABUPATEN KEDIRI

Iklim tropis di Indonesia mendukung masyarakat bekerja pada sektor pertanian, sedangkan suhu dan kelembapan yang tinggi mendukung terjadinya infeksi yang disebabkan oleh virus, bakteri, dan jamur. Petani berkerja pada lingkungan yang kotor dan lembap…

PEMERIKSAAN KADAR KOLESTEROL DENGAN SERUM YANG DISIMPAN PADA HARI PERTAMA DAN KELIMA PADA PASIEN DIABETES MELITUS

Laboratorium klinik merupakan salah satu bentuk pelayanan kesehatan yang berfungsi untuk pemeriksaan penunjang. Pemeriksaan laboratorium terdapat 3 tahap yaitu tahap pra analitik, analitik, dan pasca analitik dimana pada tahap pra analitik memberikan…

GAMBARAN JUMLAH TROMBOSIT PADA PASIEN DIABETES MELITUS YANG MENGALAMI KOMPLIKASI ULKUS DAN TIDAK MENGALAMI KOMPLIKASI ULKUS DI KOTA KEDIRI

Diabetes Melitus (DM) merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kinerja insulin atau kedua-duanya. Penderita DM dapat mengalami komplikasi, salah satunya adalah ulkus…

GAMBARAN JUMLAH EOSINOFIL PADA BURUH TANI YANG TERINFEKSI CACING Soil Transmitted Helminths DI DESA BESUK KECAMATAN GURAH KABUPATEN KEDIRI

Kecacingan merupakan masalah kesehatan yang perlu penanganan serius, terutama di daerah tropis karena cacing ini sangat merugikan terhadap hospesnya dimana cacing ini menyerap nutrisi dan darah dari hospenya. Berdasarkan data dari World Health…

IDENTIFIKASI BAKTERI BATANG GRAM NEGATIF PADA GANGREN DIABETES SETELAH DISUNTIK INSULIN DI PKM NGANTRU KABUPATEN TULUNGAGUNG

Diabetes melitus (DM) adalah penyakit metabolik yang berlangsung kronik progresif, dengan gejala hiperglikemia yang disebabkan oleh gangguan sekresi insulin. Pada penderita diabetes melitus, infeksi diabetes melitus dapat disebabkan kontrol gula…

KORELASI KADAR KOLESTEROL TOTAL DENGAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN DENGAN RIWAYAT HIPERTENSI DI KLINIK DKT MEDICA TRENGGALEK

Hipertensi adalah peningkatan tekanan darah yang abnormal, ditetapkan setelah dua kali kunjungan dengan tekanan sistolik lebih dari 140 mmHg atau tekanan diastolik lebih dari 90 mmHg. Salah satu faktor penyebab hipertensi yaitu mengkonsumsi makanan…

GAMBARAN KADAR TLIGISERIDA PADA PENJUAL GORENGAN MENGGUNAKAN METODE GPO-PAP

Gorengan merupakan makanan yang tidak sehat, namun seringkali di luar sana masih banyak pedagang gorengan yang sering mengkonsumsi dagangan mereka sendiri dikarenakan dagangannya tidak laku terjual. Konsumsi gorengan yang berlebihan dapat…

GAMBARAN HASIL PEMERIKSAAN LAJU ENDAP DARAH DENGAN INKUBASI RUANG BER-AC DAN RUANG TIDAK BER-AC PADA PASIEN TBC PARU DI PUSKESMAS SIDOREJO

Tuberkulosis (TBC) paru merupakan penyakit radang parenkim paru yang diakibatkan oleh infeksi kuman Mycobacterium tuberculosis. Salah satu pemeriksaan untuk mendiagnosis penyakit TBC adalah pemeriksaan laju endap darah (LED). Pemeriksaan LED…